Selain ilmu yang didapatkan dari bangku kuliah yang berupa teori mahasiswa juga perlu dibekali tentang pengetahunan tentang kegiatan di dunia kerja. Dalam rangka menambah pengetahuan mahasiswa mengenai dunia kerja Teknik Sipil maka Prodi Teknik Sipil Univet Bantara sukoharjo mengadakan kegiatan
Kunjungan Proyek “Pekerjaan Renovasi dan Pengembangan Stadion Manahan Surakarta”







